Kamis, 30 April 2009

Cara Lain Menutup Program/Proses yang sedang Berjalan

komputer-id.blogspot.com:tips dan trik seputar komputer,network dan internet

menutup program/proses yang sedang berjalan, Untuk melakukan hal ini biasanya menggunakan Taskmanager Utility bawaan windows atau menggunakan Tool tambahan lain, Tapi bagaimana Jika taskmanger tidak bisa di akses/ter-blok. jangan khawatir masih ada jalan untuk untuk itu.Tapi dengan syarat command prompt masih bisa di akses.


Caranya :
1] Buka menu Run atau Ketik ctr + R
2] ketik CMD
ketika menu commandprommpt terbuka
2] Ketik tasklist kemudian tekan enter, Paling tidak akan tempil window seperti dibawah ini :

3] Cari Proses yang ingin dihentikan/ tutup, kemudian perhatikan nomeor PID-nya.
4] Untuk menutup proses yang berjalan ketik tskill kemudian Nomor PID Misal :
tskill 4000, kemudian enter.

Perhatian ;
tasklist: untuk menampilkan Proses berjalan.
taskill : untuk menghentikan proses berjalan.

Komentar

Posting Komentar